Oleh: R. Ahmad Nur Kholis, M.Pd
Kisah kita tentang matematika, bermula dari kegiatan kita dalam kehidupan sehari-hari. Bangsa Mesir-lah yang sepertinya pertama kali memulai. Mereka sudah menggunakan simbol-simbol bilangan untuk menghitung hasil tangkapan dan menentukan luas lahan pertanian dan pajaknya. Hal ini menjadi awal mula aritmetika dan geometri.